Categories
Poker Online

Tata Cara Bermain Poker Dan Pemahaman Poker Untuk Pemula

Di era digital seperti sekarang ini, permainan poker memang tengah mengelami peningkatan gelombang popularitas. Hal ini tidak lepas dari banyaknya film box office yang mengangkat tema dari permainan poker sehingga permainan ini semakin dikenal oleh masyarakat awam.

Apakah kalian ingin merasakan keseruan dalam bermain poker namun anda adalah pemain awam ? Tenang saja, pada artikel kali ini kami akan membantu anda untuk mengerti tata cara bermain poker yang baik dan benar sesuai dengan aturan yang berlaku pada Texas Hold’em Poker beserta beberapa strategi dasar untuk memenangkan permainan poker.

Pertama anda perlu memahami aturan dasar dalam permainan poker. Untuk permainan poker yang dimainkan saat ini menggunakan aturan internasional yang mengharuskan permainan ini dimainkan menggunakan 52 dek kartu. Kartu yang paling tinggi dalam permainan ini adalah kartu ACE sedangkan kartu terendah adalah kartu 2.

Image result for poker
Kombinasi kartu poker dari terkecil hingga tertinggi

Di awal permainan, para pemain masing-masing akan mendapatkan dua buah kartu dari dealer. Kartu ini nantinya akan menjadi patokan utama anda ketika bermain, apakah ingin melanjutkan permainan ataukah tidak. Semua dimulai dari fase ini. Nantinya kartu yang dibagikan tersebut akan digabungkan dengan kartu yang diletakkan oleh dealer diatas meja permainan.

Selain harus memahami gaya bermain lawan, anda juga harus membiasakan diri dengan susunan dan variasi kartu poker yang anda mainkan. Seperti biasa, didalam permainan kartu selalu ada kombinasi kartu tertinggi dan juga terendah. Didalam permainan poker, kombinasi lima kartu tertinggi yang paling dicari oleh pemain adalah Royal Flush Straigh, yakni kombinasi kartu yang mengkombinasikan 5 kartu dengan lambang yang sama dimulai dari angka 10 – J – Q – K – A, sedangkan kombinasi lima kartu terendah adalah kombinasi kartu adalah straight. Perbedaan antara yang tertinggi dan terendah terletak pada susunan angka berurutan-nya saja.

Image result for poker
Chip dalam permainan poker

Mata uang yang ada didalam permainan poker disebut dengan chip. Untuk mendapatkan chip biasanya ada metode khusus yang digunakan. Untuk kasino konvensional, anda perlu menukarkan chip melalui kasir terlebih dahulu sebelum bisa ikut bermain di meja permainan, sedangkan untuk sistem online, biasanya anda harus mentrasnfer sejumlah uang yang nantinya akan ditukarkan menjadi chip yang akan digunakan untuk bermain.

Kartu yang dibagikan akan dimulai dari dua kartu tangan yang akan diterima oleh masing-masing pemain, setelah itu dealer akan membuka kartu tengah satu persatu hingga akhirnya terbuka lima kartu di meja.

Beberapa istilah penting dalam permainan poker, baik konvensional maupun online:

  1. Fold = Menutup kartu ( dalam artian menyerah dan sudah otomatis kalah )
  2. Call = Tetap mengikuti taruhan dengan menaruh sejumlah taruhan yang sama kedalam pot
  3. Raise = Meningkatkan jumlah taruhan
  4. All in = Mempertaruhkan semua chip yang ada dimeja ( taruhan tertinggi didalam permainan poker )

Itu dia beberapa dasar yang perlu dipahami sebelum kalian memutuskan untuk bermain poker. Ingatlah, poker merupakan permainan yang menitik beratkan permainan pada kemampuan anda dalam membaca pikiran lawan serta memainkan emosi lawan. Jangan sampai salah langkah dalam memainkan kartu karena kesalahan sekecil apapun dapat membawa anda kepada kekalahan.